Pages

9 Nov 2010

Kemarahanmu,,, (forgive me,,, )

Aku,,,
Aku slalu memberikan kehidupan untukmu,,,
Bukankah kau tak bisa hidup tanpa diriku,,,
Bukankah aku penyembuh dahagamu,,,
Tanpa kehadiranku,,,
Apa kau sanggup,,, menjalani hidupmu,,,

Tapi Apa,,, ????!!!!!!
Aku yg slalu tersakiti,,,
Oleh ulahmu,,, mencemariku dg tangan2mu,,,
Sampai rupaku jadi keruh,,, tak tersisa,,, hitam,, kelam,,,
Apa kau tak punya hati,,,
Hingga tak pernah memperdulikanku,,,
Ataukah kau tuli,,, dengan jeritan2 ku,,,
Mungkinkah kau buta,, tak melihat penderitaanku,,,

Apakah salah jika q menegurmu,,, ??!!
Tapi kau tak juga mengerti,,,
Apakah salah jika q marah padamu,,,??!!
Dg membanjiri ladang2mu,,, rumah2mu,,
Tapi kau malah menyalahkanku,,,
Bukankah tanpa ulahmu,,,
Qt tetap menjadi seorang “sahabat”
Lagi2,, kau tak juga sadari,,,

Dan,,,
Bumi pun berkata,,,
Aku yg tak kunjung terobati,,,
Kau benamkan luka2 di sekujur tubuhku tanpa henti,,,
Hingga aku menjadi tandus,,,,
Pohon2pun layu dibuatmu,,, kemudian mati,,,
Padahal mereka lah sumber nafas2mu,,
Bukankah tanpa mereka kau pasti binasa,,,

Pernahkah kau berpikir,,,??!!
Tentang smua perbuatanmu,,,!!!!
Apakah akalmu tlah menjadi bebal ?
Mungkin hatimu tlah membatu,,,
Ataukah kau tlah menjelma seperti iblis,,,
Dalam istana penuh “Angkara murka”
Singgahsana ketamakan berukir kesombongan,,,
Bermahkotakan “nafsu” serakah,,,
Berdiri congkak,,, berjubah tipu muslihat,,,

Tapi,,
Setahu q,, kau adalah manusia,,,
Mahluk yg paling sempurna,,,
Apakah kau tak malu dengan “sebutanmu”,,,???

Pernahkah terbesit niatmu,,, untukku,,,
Sedikit saja,, mungkin sudah cukup untukku,,,
Kapankah terakhir kali kau,,, memberikan perhatianmu,,,
Masihkah kau memperdulikanku,,, apalagi menjagaku,,
Ingatkah kau,,,??
Kuslalu yg slalu setia padamu,,, wahai manusia,,,
Ku yg tak kenal lelah mengabdi padamu,,,

Semesta,,,
Mungkin tlah habis kesabaranmu,,,
Mungkin tlah lama kau tersakiti,,,
Luka2 yg kami goreskan di nadimu,,,
Tangan2 manusia serakah,,,

Tuhan,,,
Apakah Engkau telah murka kepada kami,,,
Hingga bencana ini terjadi,,,
Bencana yg silih berganti,,,
Di bumi pertiwi,,,

Ya kami sadar,,,
Mengapa Engkau berikan cobaan ini pada kami,,,
Kami yg slalu durhaka padaMu,,,
Kami yg tak pernah bersyukur atas nikmatMu,,,
Kami yg slalu ingkar akan perintahMu,,,
Kami yg kadang enggan mengingatMu,,,
Tapi,,,
Engkau tak bosan memberikan semuaNya,,,
Tak terhitung anugerah yg Engkau limpahkan,,,
Tak terbatas ampunanMu,,,

Nb : Untuk saudara2 qt yg terkena musibah,, Smoga slalu dalam LindunganNya, dan diberikan ketabahan serta kekuatan,, Amin,, Ya Rabb,,, :-)

Tidak ada komentar:

Tanggalan